Rekomendasi Kuliner Sehat untuk Sarapan Keluarga, 4 Pilihan Lauk Sayur Bergizi, Buatnya Gampang!

15 Juni 2024, 07:00 WIB
Sayur bayam ini banyak mengandung manfaat buat tubuh dan menu makan siang yang seger /YouTube Simple Rudy TV/

PR SURABAYA - Rutin sarapan dan menjaga pola makan yang sehat penting bagi ibu rumah tangga untuk memberikan nutrisi terbaik bagi keluarga.

Berikut beberapa pilihan lauk sayur sehat yang bisa Anda coba:

Baca Juga: Resep Sempol Ayam, Kuliner Jalanan yang Mudah Dibuat dan Bisa Untuk Sarapan dan Ide Jualan

1. Capcay

Capcay Seafood/Instagram/@zestbatam

Beragam sayuran seperti brokoli, kol, wortel, dan jamur, ditambah daging ayam atau udang, menjadikan capcay menu sarapan yang lezat dan lengkap.

Baca Juga: Bosan Sarapan di Rumah? Cicipi Kuliner Surabaya Harga Pinggir Jalan Citarasa Ala Juragan

2. Salad Sayur Segar

Salad Sayur Spring Roll cara baru menikmati sayuran dalam bentuk lumpia bening Instagram/@makansayur_soc

Kombinasi bayam, wortel, timun, dan tomat ceri dengan dressing lemon dan madu memberikan asupan vitamin dan mineral yang menyegarkan.

3. Sayur Bening Bayam

Resep Sayur Bening Mager makanan ala Rudy Choirudin.

Kaya vitamin A, B, C, dan K serta mineral, sayur bening bayam dengan tambahan jagung dan tomat membantu stabilisasi gula darah dan tekanan darah.

Baca Juga: Menggali Kelezatan dan Kesehatan, Berikut Resep Bubur Manado untuk Sarapan Sehat Khas Sulawesi Utara

4. Sayur Asem

Resep Sayur Asem Sunda makanan ala Martin Praja./tangkap layar YouTube Indonesian Simple

Kuah segar dengan labu siam, jagung, dan kacang panjang menawarkan serat dan vitamin yang baik untuk kesehatan.

Dengan pilihan lauk sayur yang bergizi, Anda dapat membantu keluarga tetap bertenaga dan sehat untuk menjalani aktivitas harian.***

Editor: Timothy Lie

Tags

Terkini

Terpopuler