Bocoran Kuliner Jember! Resep Tahu Kocek Camilan Viral yang Cocok di Akhir Pekan dan Gampang Dibuat

- 14 Juni 2024, 10:00 WIB
Resep Tahu Kocek
Resep Tahu Kocek /YouTube Ika Mardatillah

 

PR SURABAYA – Berbicara mengenai kuliner Jawa Timur, masyarakat Jember tengah diramaikan dengan hadirnya makanan yang viral dan selalu diserbu antrian panjang, yaitu Tahu Kocek Khas Jember.

Terbuat dari bahan dasar tepung kanji dan tepung terigu, makanan ini berhasil mencuri perhatian banyak orang.

Untuk Anda yang ingin mencoba membuatnya di rumah, berikut ini adalah resep dan tips membuat Tahu Kocek yang telah dibagikan melalui Channel YouTube Ceceromed Kitchen.

Baca Juga: Bosan dengan Menu Rendang Saat Idul Adha? Chef Adie Miartadi Bocorkan Lima Resep Olahan Daging

Bahan-Bahan Tahu Kocek

- 100 gram tepung tapioka (tepung kanji)

- 60 gram tepung terigu

- 1 sendok teh garam

- 1/2 sendok teh kaldu bubuk

Halaman:

Editor: Timothy Lie


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah