Nikmati Sensasi 7 Hotel Dekat Mall di Surabaya, Bisa Liburan Sambil Belanja, Ada Promo Traveloka dan Tiket.com

- 27 Juni 2024, 14:30 WIB
Rekomendasi Hotel Dekat Mall di Surabaya, Bisa Liburan Sambil Belanja
Rekomendasi Hotel Dekat Mall di Surabaya, Bisa Liburan Sambil Belanja /Instagram @favemexsby

3. The Westin Surabaya

The Westin Surabaya merupakan hotel berbintang 5 yang berada satu gedung dengan Pakuwon Mall. Berada di lantai 27 hingga 37, kamu akan disugugkan city view terbaik di Surabaya yang tidak akan mengecewakanmu.

Kamu juga bisa bersantai di Sky Lounge sembari menikmati berbagai menu lezatnya. Fasilitas yang ditawarkan mulai restoran, kolam renang, spa, pusat kebugaran, dll

Sedang harga menginap di sini mulai sekitar Rp2,3 juta per malam. Dapatkan promonya hanya di Tiket.com dan Traveloka.

Alamat: Pakuwon Mall, Jl. Raya Lontar No.2, Puncak Indah, Surabaya, Jawa Timur.

Hotel Dekat Mall Ciputra World Surabaya

Mall di Surabaya selanjutnya adalah Ciputra World Surabaya yang terletak di Jalan Mayjen Sungkono. Dengan luas sekitar 9 hektar, mall ini menjadi one stop solution untuk para pengunjung.

Selain berbagai store perbelanjaan ternama, mal ini juga memfasilitasi pengunjung dengan restoran, kafe, tempat bermain sampai hotel bintang 5. Berikut ini rekomendasinya:

1. Hotel Ciputra World

Hotel Ciputra World Surabaya
Hotel Ciputra World Surabaya Instagram @hotelciputraworldsby

Menginap di sini, kamu akan mendapatkan akses gratis berenang di sky pool dengan city view yang cantik. Kalau butuh privasi, ada juga fasilitas berupa bathtub with a view di dalam kamar.

Serunya lagi, hotel ini berada di satu kawasan yang sama dengan pusat perbelanjaan mall Ciputra World Surabaya (CWS). Sedang fasilitas tersedia mulai restoran, kolam renang, spa, sauna, pusat kebugaran, area bermain anak, dll

Harga menginap di sini mulai dari sekitar Rp1,2 juta per malam. Kamu bisa memanfaatkan promo di Traveloka dan Tiket.com untuk menghemat budget.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud

Sumber: Traveloka tiket.com


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah