Wisata Jawa Timur, Menyusuri Jejak Sejarah Situs Sendang Kamal, Peninggalan Kerajaan Medang di Magetan

- 17 Juni 2024, 17:00 WIB
Zona Surabaya Raya - Cagar budaya Situs Prasasti Sendang Kamal yang terletak di kawasan Dukuh Sumber, Kelurahan Kraton, terkenal angker. Namun, Situs Prasasti tersebut memiliki keunikan dan keindahan yang luar biasa, sehingga Pemerintah Kabupaten Magetan mengangkat potensi guna mendukung pengembangan sektor pariwisata daerah setempat, utamanya wisata sejarah. Lurah Kraton Ari Budi mengatakan sejumlah upaya telah dilakukan Pemkab Magetan untuk merevitalisasi dan mengembangkan Situs Sendang Kama
Zona Surabaya Raya - Cagar budaya Situs Prasasti Sendang Kamal yang terletak di kawasan Dukuh Sumber, Kelurahan Kraton, terkenal angker. Namun, Situs Prasasti tersebut memiliki keunikan dan keindahan yang luar biasa, sehingga Pemerintah Kabupaten Magetan mengangkat potensi guna mendukung pengembangan sektor pariwisata daerah setempat, utamanya wisata sejarah. Lurah Kraton Ari Budi mengatakan sejumlah upaya telah dilakukan Pemkab Magetan untuk merevitalisasi dan mengembangkan Situs Sendang Kama /Zona Surabaya Raya/Antara

PR SURABAYA - Situs Sendang Kamal merupakan salah satu situs sejarah penting yang terletak di Kelurahan Kraton, Maospati, Magetan.

Berjarak sekitar 8,7 km dari alun-alun Kota Madiun dan 17 km dari alun-alun Kabupaten Magetan, situs ini menyimpan banyak cerita dari masa lalu, khususnya dari era Kerajaan Medang.

Akses Mudah Menuju Situs Sendang Kamal

Baca Juga: Mengungkap Keunikan dan Potensi Wisata Situs Prasasti Sendang Kamal di Magetan yang Tersembunyi

Mengunjungi Situs Sendang Kamal cukup mudah. Dari Alun-Alun Kota Madiun, arahkan perjalanan ke barat melewati Jalan Kolonel Marhadi, Jalan Jenderal Urip Sumoharjo, dan Jalan Raya Solo-Maospati.

Dari sana, belok ke Jalan Sendang Kamal, yang tidak jauh dari Universitas Dr. Nugroho.

Dari Kota Magetan, cukup ikuti jalan raya menuju Maospati dan belok ke Jalan Sendang Kamal.

Warisan Arsitektur dan Prasasti Bersejarah

Baca Juga: Bosan dengan Pantai? Ini 5 Surga Tersembunyi di Magetan yang Bikin Kamu Gak Percaya Ada di Indonesia!

Di pintu masuk Situs Sendang Kamal, pengunjung akan disambut oleh dua gapura berarsitektur kuno.

Halaman:

Editor: Timothy Lie

Sumber: magetan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah