Semakin Eksotis! 7 Hotel Terbaik Dekat Tugu Pahlawan Surabaya, Fasilitas Mantap dan Dekat Wisata Kota Lama

- 24 Juni 2024, 19:00 WIB
Rekomendasi Hotel Terbaik Dekat Tugu Pahlawan Surabaya, Fasilitas Mantap dan Dekat Wisata Kota Lama
Rekomendasi Hotel Terbaik Dekat Tugu Pahlawan Surabaya, Fasilitas Mantap dan Dekat Wisata Kota Lama /Instagram @sheratonsurabaya

Harga menginap di sini juga terbilang terjangkau, karena hanya di kisaran Rp250 ribu saja per malam.

4. JW Marriott Hotel Surabaya

Akomodasi bintang 5 ini berlokasi di Jl. Embong Malang No. 85-89, Kedungdoro, Tegalsari, Surabaya. Tipe kamar yang tersedia sangat lengkap, diantaranya Deluxe 1 King Bed City View, Deluxe 2 Twin Beds City View, Junior Suite 1 King Bed City View, Penthouse 2 Bedrooms, hingga Presidential Suite 2 Bedrooms.

Sedang fasilitas yang tersedia mulai
bar, restoran, jacuzzi, taman, klub kesehatan, pusat kebugaran, BBQ, area main anak, kolam renang outdoor, spa, sauna, mandi uap, dan fasilitas rapat.

Layanan tamu meliputi layanan kamar 24 jam, sewa mobil, limosin, antar-jemput bandara, staf multibahasa, laundry, ponsel, penitipan bagasi, resepsionis dan keamanan 24 jam.

Untuk menginap di sini, harga menginap mulai di kisaran Rp1,7 juta per malam.

5. Sheraton Surabaya Hotel & Towers

Sheraton Surabaya Hotel & Towers
Sheraton Surabaya Hotel & Towers Instagram @sheratonsurabaya

Akomodasi mewah bintang 5 ini terletak di Jl. Embong Malang No.25-31, Kedungdoro, Tegalsari, Surabaya. Tipe Kamar yang tersedia mulai Deluxe 2 Double Beds, Deluxe 1 King Bed, Premium 2 Double Beds, Premium 1 King Bed, hingga Presidential Suite 1 King Bed.

Fasilitas hotel sangatlah lengkap, mulai kolam renang outdoor, spa, sauna, taman, mandi uap, BBQ, mainan anak, kolam renang anak, fasilitas rapat, pusat kebugaran, tenis, lift, limosin, hingga bar.

Layanan tamu meliputi resepsionis 24 jam, jasa tur, laundry, penitipan bagasi, antar-jemput bandara berbiaya.

Harga menginap di hotel mewah ini mulai di kisaran Rp1,7 juta per malam.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah